Kabar tidak lazim sedang beredar di kubu United akhir akhir ini, tidak biasanya dalam sebuah klub apabila seorang pemain mengalami cedera para fans bergembira.
Cedranya Marloun Felaini kala bentrok dengan Shaktar diajang Liga Champions justru membuat gembira para fans United, hal ini dikarenakan para fans beranggapan pembelian Fellaini adalah pembelian yang sia-sia bahakan hanya pemborosan belaka.
Kubu United mengumumkan berita cedera Fellaini melalui akun resmi mereka justru mendapat tanggapan yang mengejutkan "ini merpakan kabar hebat mudah-mudahan anda tidak sembuh" komenter salah seorang fans ada pula yang berkomentar "Fellaini hanya membuang uang klub"
Hal ini mungkin menandakan Fellaini dianggap belum memberikan kontribusi yang besar buat united justru pemain muda semacam Adnan yang tampil impresif dan digadangkan menjadi pemain masa depan United.
0 comments:
Post a Comment